SMA Unklab mengirim beberapa perwakilan siswa untuk mengikuti pentas seni dan pidato Kabu[aten Minahasa Utara yang diselenggarakan pada tanggal 8 Agustus 2017 yang bertempat di Kantor Cabang Dinas Pendidikan Minut-Bitung. Acara ini dilaksanakan untuk menyongsong kemerdekaan Republik Indonesia Ke-72 tahun. Danpuji syukur dipanjatkan ke Tuhan Yang Maha Kuasa, karena SMA UNKLAB kembali berprestasi dalam ajang ini. SMA Unklab berhasil meraih :
• Juara 1 Lomba Baca Puisi a.n. Inry Alexandra Sineleyan (XII IPA 2)
• Juara 3 Lomba Bintang Vokalia a.n. Haholongan Evelyn Pasaribu (X A)
• Juara 3 Lomba Pidato a.n. Reynaldi Philipus Karundeng (XII IPA 3)
Merdeka!!! Maju terus Pendidikan Indonesia!!!